Logo

Logo
ppi wellington logo

Kongres PPI New Zealand

Friday, February 25, 2011

Hi Guys..

Mengingat bahwa persatuan dan kesatuan kita sebagai pelajar indonesia yang sedang menempuh pendidikan di luar negeri sangat lah penting, maka kami PPI Daerah (Auckland, Hamilton, Palmerston North, Wellington, Christchurch dan Dunedin) bekerja sama dengan Kedutaan Besar Republik Indonesia Wellington bermaksud mengadakan seminar dan pembentukan PPI-NZ

"MENUJU INDONESIA 2020"

Saturday and Sunday, 26 -27 March 2011
Kedutaan Besar Republik Indonesia
70 Glen Road, kelburn

yang akan di presentasikan oleh perwakilan dari wakil wakil terpilih PPI Daerah. selain itu juga kongres pembentukan PPI-NZ akan di laksanakan dan di resmikan oleh Prof. Dr. Ir. KH. Mohammad Nuh, DEA (Menteri Pendidikan Republik Indonesia). Untuk itu kami panitia mengharapkan kehadiran teman teman pelajar untuk bisa memetik manfaat dari seminar dan kongres pertama PPI-NZ ini.


Jangan lupa untuk mengisi form pendaftaran (see attachement) dan di kirim balik agar kami bisa mendata segala suatunya.

Dan juga kami mengundang semua pelajar untuk berlomba membuat LOGO untuk PPI-NZ yang nantinya akan di sayembarakan pada waktu yang bersamaan.

Ini merupakan Hari yang bersejarah bagi Perkembangan PPI


"together we can"

Salam Pelajar, 25 February 2011


Panitia pembentukan Seminar & Kongres PPI-NZ
(Murdi Primbani, Maria Renata, Afina Burhanudin, Hendry Yahya, Mohammad Iqbal, Dhani Agung, Nungki Bismo, Hari Iswoyo, Ali Sungkar,)

Downloads:
Proposal dan Program
Formulir Pendaftaran